Cara Bayar Zakat Lewat DANA Mudah Cepat

5 Cara Bayar Zakat Lewat DANA Mudah & Cepat 2024

Cara Bayar Zakat Lewat DANA – Bagi setiap umat muslim pastinya sudah tahu dengan zakat penghasilan atau juga sering kita sebut Zakat Mal, dalam pengertian zakat penghasilan terdapat perhitungannya masing-masing. Untuk zakat penghasilan dapat dihitunga sesuai dengan yang sudah ditetapkan yakni sebesar 2,5% dari penghasilan perbulan.

Dalam hal membayar zakat mal memang terdapat cukup banyak sekali yang bisa kalian lakukan, dari sekian banyak lebih memilih untuk memberikan orang disekitar kita. Jika anda ingin lebih meluas, sekarang bisa menggunakan cara bayar zakat lewat aplikasi DANA yang mana sudah bekerja sama dengan Dompet Dhuafa.

Jika kalian membayar zakat lewat aplikasi DANA maka anda sudah memberikan sedikit keringan bagi beberapa orang yang membutuhkan, dengan melalui lembaga terkait. Dana tersebut nantinya akan diberikan kepada beberapa orang yang benar-benar tidak mampu diluar sana dan pastinya akan lebih bermanfaat.

Mungkin dari sekian banyak pengguna aplikasi DANA masih belum banyak tahu akan caranya untuk membayar zakat lewat aplikasi keungan satu ini. Nah pada kesempatan sangat baik ini cobatekno.com akan informasikan bagi semua pengguna aplikasi DANA yang benar-benar memang belum tahu cara menggunakan layanan bayar Zakat atau donasi.

Cara Bayar Zakat Lewat DANA Mudah & Cepat

Cara Bayar Zakat Lewat DANA Mudah Cepat

Didalam layanan Donasi pada aplikasi DANA memang terdapat dua macam layanan, untuk yang pertama pembayaran Zakat dan untuk kedua Donasi. Keduanya sudah bekerja sama dengan beberapa lembaga terpercaya yang mana nantinya uang terkumpul akan diberikan kepada saudara kita yang benar-benar tidak mampu.

Keuntungan Bayar Zakat Lewat Aplikasi DANA

Bila berbicara keuntungan dalam menggunakan aplikasi uang digital memang sangat untung sekali, karena dari semua perusahan dompet digital DANA sudah bekerja sama dengan beberapa lembaga ternama. Jadi dalam menggunakan layanan donasi pada aplikasi DANA sudah dapat dipastikan langsung masuk ke lembaga yang kalian pilih sesuai dengan layanan kalian gunakan.

Pada layanan Donasi pada aplikasi DANA sudah bekerja sama dengan Dompet Dhuafa dan Kitabisa, nantinya kalian tinggal pilih saja. Namun dalam pembahasan kali ini lebih tertuju ke zakat mal maka pengguna cukup pilih saja lembaga Dompet Dhuafa, sedangkan untuk caranya sendiri sangat mudah sekali cukup masukan nominal yang akan kalian zakat.

Sedangkan untuk membantu beberapa orang tidak mampu, maka kalian bisa pilih saja layanan Kitabisa. Karena pada lembaga tersebut uang donasi akan diberikan ke beberapa orang yang tidak mampu dan memang sangat membutuhkan sekali bantuan dari kita semua yang dapat dikatakan lebih beruntung.

Cara Bayar Zakat Lewat DANA

1. Langkah pertama harus kalian lakukan cukup buka aplikasi DANA lewat smartphone kalian semuanya

2. Lalu langkah berikutnya cukup buka menu Lainnya, kemudian kalian cukup klik saja layanan Donasi dan pilih Dompet Dhuafa

1 8

3. Pada menu selanjutnya langsung saja masukan nominal sesuai dengan perhitungan 2,5% dari penghasilan anda selama satu bulan

2 8

4. Setelah memasukn nama lengkap dan nominalnya, maka langkah berikutnya cukup klik saja Bayar Zakat

5. Apabila sudah berhasil maka akan ada notifikasi lewat aplikasi jika transaksi sudah berhasil

Mungkin cukup sekian informasi dapat disampaikan kepada kalian semuanya, dimana untuk cara diatas memang sangat mudah sekali karena tidak jauh berbeda dengan cara bayar parkir pakai DANA. Karena pengguna aplikasi DANA cukup pastikan saldo lebih dari cukup lalu pilih layanan sesuai kalian inginkan, mungkin cukup sekian informasi dari cobatekno.com bisa disampaikan kepada kalian semua dan semoga saja artikel diatas bisa membantu kalian semuanya.

Ariana Ramadani

Ariana adalah seorang penulis penuh waktu serta alumni Universitas Indonesia. Saat ini bekerja sebagai pembuat konten digital dalam membuat artikel dan juga mengelola artikel dari penulis sebelum dipublikasikan di situs ini.

Post navigation

Leave a Comment

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

16 Cara Top Up DANA Lewat Blu BCA 2024 (Syarat & Biaya)

18 Cara Bayar Tagihan Shopee Paylater Lewat DANA : Syarat & Biaya

10 Cara Bayar Tagihan Bukalapak Paylater Pakai DANA Dijamin Berhasil

14 Cara Transfer DANA Ke OVO Tanpa Biaya Admin Dijamin Berhasil 2024